JAKARTA – Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz al Saud akan melakukan kunjungan kenegaraan ke Indonesia pada 1-9 Maret 2017. Raja berusia 81 tahun itu akan berada di Ibu Kota Jakarta pada 1-4 Maret sebelum melanjutkan kunjungan ke Pulau Bali bersama rombongan.
(Logistik khusus Raja Salman dan rombongan tiba di Jakarta pada Senin 20 Februari dini hari. Foto: Istimewa)
Tak tanggung-tanggung, dalam kunjungan kali ini Raja Salman akan didampingi 10 menteri, 25 pangeran, dan 1.500 rombongan termasuk para investor. Mantan Gubernur Riyadh itu juga diketahui memboyong banyak logistik khusus dari negaranya.
Belum ada tanggapan untuk "Persiapan Raja Salman untuk Kunjungan di Indonesia"
Post a Comment